Hero Image

Sekilas Perseroan

Sekilas Perseroan

Pengembangan energi berkelanjutan untuk negeri.
Alexandra Sinta Wahjudewanti

Raharja Energi Cepu

REC memulai perjalanan bisnisnya pada tahun 2006, sebagai bagian dari perusahaan besar dengan fokus pada jasa konsultasi dan permodalan. Titik balik penting terjadi ketika REC diakuisisi oleh Rukun Raharja.

Seiring dengan akuisisi, REC mulai bertransformasi dan memfokuskan bisnisnya pada sektor hulu minyak dan gas bumi. REC pun menjalin kemitraan strategis dengan membentuk PT Petrogas Jatim Utama Cendana (PJUC) bersama dengan BUMD Jawa Timur. Kemitraan ini semakin memperkuat posisi REC di Blok Cepu dan membuka peluang untuk berkolaborasi dengan BUMD lainnya.

About

Selanjutnya, bersama Rukun Raharja, REC juga berhasil mengakuisisi 8% Participating Interest di Wilayah Kerja Jabung, Jambi, melalui anak perusahaan PT Raharja Energi Tanjung Jabung.

Kontrak jangka panjang di Blok Cepu dan Blok Jabung memberikan prospek yang sangat baik bagi pertumbuhan REC di masa depan. Hal ini memungkinkan REC untuk terus berkontribusi dalam memenuhi kebutuhan energi nasional dan memperkuat posisinya sebagai pemain kunci di industri hulu minyak dan gas bumi.

Raharja Energi Cepu ⎯ 

Block Cepu

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Donec luctus tincidunt ex quis fermentum. Aliquam eu dui metus.

30+

Tahun Masa Beroperasi

91.920HA

Luas Tanah

2.2423%

Hak Partisipasi oleh PT. PJUC

5

Lapangan Penemuan

2

Lapangan Produksi