Hero Image

Bisnis Kami

Bisnis Kami

Blok Cepu

Salah satu blok migas terbesar di Indonesia, Blok Cepu berkontribusi terhadap 30% produksi migas nasional. Mulai aktif produksi sejak 1998. Saat ini Blok Cepu memiliki kontrak selama 30 tahun, terhitung mulai 2005 hingga 2035.

  • block_30_years.svg
    30+ Tahun Masa Beroperasi
  • block_location.svg

    5 Lapangan Penemuan

    2 Lapangan Produksi

  • block_field.svg

    919,19 km² (91.920 HA

    Luas Tanah

  • block_tax.svg

    Hak Partisipasi:

    2.2423% oleh PT. PJUC

Blok Cepu

Blok Jabung

Berlokasi di Provinsi Jambi, Blok Jabung memiliki potensi cadangan migas hingga lebih dari 30 tahun.

PT Raharja Energi Tanjung Jabung memiliki hak partisipasi sebesar 8% bersama dengan PT Petrochina International Jabung Ltd. (operator), PT Pertamina Hulu Energi Jabung, PT Petronas Carigali Jabung dan PT GPI Jabung.

  • block_30_years.svg
    30+ Tahun Masa Beroperasi
  • block_location.svg
    12 Lapangan Produksi
  • block_bor.svg

    185 Sumur Produksi

    16 Sumur Injeksi

  • block_pipe.svg
    532 km Saluran Pipa
  • block_street.svg
    206 km Jalan Operasional
  • block_mining.svg

    3 Stasiun Pemrosesan Utama

    6 Stasiun Pengumpulan

    1 FPU & 2 FSO

  • block_gear.svg
    91 Peralatan Putar Utama
  • block_tax.svg
    Hak Partisipasi: 8%
Blok Jabung